Computer, E-Book, Tutorial Komputer, Website & Online

Mengenal dan belajar membuat Blog

Written by Resika Arthana · 1 min read >

SMAPAN Belajar Blog dengan wordpressBlog adalah semacam buku harian yang dipajang di Internet. Memang berbeda dengan anak-anak muda atau remaja di tahun 70-an hingga 90-an yang menulis curahan hatinya di buku harian dan menguncinya rapat-rapat. Dengan media blog, sekarang ini justru orang menulis agar bisa dibaca oleh orang lain. Dan golongan usianya tidak terbatas anak muda atau remaja saja. Dari sisi tema, isi blog juga bermacam-macam, misalnya cerita tentang kegiatan sehari-hari seseorang, sharing resep masakan, tip dan trik di dunia teknologi informasi, bahkan ada juga yang mengusung tema-tema yang berat seperti halnya politik dan hukum. Blog juga sering dimanfaatkan sebagai media promosi atau kegiatan marketing.

Mengapa Harus Blog?
Di akhir dekade 90-an, mulai banyak orang yang β€œmelek” internet dan memikirkan pentingnya memiliki situs pribadi di internet entah sebagai ajang promosi maupun hanya sekedar ekspresi diri. Namun hanya sedikit situs pribadi yang kemudian mampu bertahan. Kesulitan dalam pengelolaan situs serta minimnya kemampuan desain web yang dimiki menjadi ganjalan utama.

Keunggulan blog dibandingkan situs web adalah:
1.Pemilik blog tidak perlu memahami HTML
2.Pemilik blog tidak perlu memiliki kemampuan pemrograman
3.Tersedia template desain yang melimpah
4.Sudah memilik fasilitas CMS (Content Management System) di dalamnya.

Klik disini Download cara2 membuat blog di wordpress bagian I

Tugas Blog Kelas XI

Silakan buat blog dengan topik bebas, boleh di blogspot ataupun di wordpress. Selanjutnya isi kontent diblog lalu daftarkan blog anda supaya terindeks oleh google.
Caranya adalah buka www.google.com/addurl lalu isi suruhannya.
Selanjutnya comment disini.

Komentar diisi nama, kelas, alamat blog, topik blog dan nomor absen serta pertanyaan2 jika perlu.

Tutorial ini dibuat dengan sepenuh hati, jika merasa berguna/membantu, silakan ucapkan terima kasih dengan cara mengunjungi iklan teman2 kami disamping(judul, Bagi yang butuh duit klik disini) . Mudah2an berguna

Written by Resika Arthana
I Ketut Resika Arthana, staff dosen di Undiksha. Juga sebagai ketua divisi pengembangan sistem informasi di UPT TIK - Undiksha. Selain itu, juga sebagai co-founder PT. Hooki Global Kreasi. Bidang ilmu ditekuni : pemrograman, datamining, user experience dan IOT Profile

48 Replies to “Mengenal dan belajar membuat Blog”

  1. Nama : Ni Ketut Sepmiarni
    Kelas : XI IPA 6
    Alamat : Handphone-arni.blogspot.com
    Topik blog : Handphone
    Nomor Absen : 31
    Pertanyaan : Kak knapa klo mau add url k google, sering eror y kak????? bingung…

  2. @Sepmiarni: error gmnana? isi pesannya apa? topik blognya bagus. tambah lagi postingnya.. dan isi readmore supaya teksnya ga panjang ke bawah

  3. Nama : Ni Ketut Sepmiarni
    Kelas : XI IPA 6
    Alamat : Handphone-arni.blogspot.com
    Topik blog : Handphone
    Nomor Absen : 31
    Pertanyaan : kak gimana cara nya verifikasi??? trima kasih

  4. Nama ; Hanifah Jawas
    Kelas ; XI ipa 6
    No absen ; 9
    Alamat ; asian-freak.blogspot.com
    Topik blog ; semua haL tentang Jepang dan koRea
    [tp bLm smpat ngisi ka’]

    ka’ maaf , commeNt di bagian atas comment nie sLah kirim .
    duhh , maaf

  5. Nama : Ni Ketut Sepmiarni
    Kelas : XI IPA 6
    Alamat : Handphone-arni.blogspot.com
    Topik blog : Handphone
    Nomor Absen : 31
    Pertanyaan :kak gmana cara na ngisi tulisan read more?? biar teks na gax pnjang k bwh???

  6. Nama:Dewa Ayu Prapti Widi Pramerti
    Kelas:XI IPA 6
    Alamat:motychubby.blogspot.com
    No Absen:27
    Topik Blog:Keindahan Alam Bali

  7. Excellent artwork! Be the form of details that are said to be contributed online. Humiliation within the search engines like google as a result of placement this article bigger! Seriously over plus visit my internet site. Thanks a lot Implies)

  8. Hey, I think your website might be having browser compatibility issues.
    When I look at your website in Opera, it looks fine but when opening in Internet Explorer, it has some overlapping.

    I just wanted to give you a quick heads up! Other then that, terrific blog!

Leave a Reply to http://tht.co.id/vertigo Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Page optimized by WP Minify WordPress Plugin